Kebakaran Hebat Hanguskan Rumah Warga Kuta
14:10:55, 31 Agustus 2013 / Berita / Posted by sri radja
Sebuah rumah di kawasan obyek wisata Kuta, Bali hangus terbakar akibat amukan si jago merah.
Salah seorang warga Kuta, Made Darna menuturkan kebakaran hebat yang mengagetkan warga di kawasan obyek wisata kuta itu awalnya terjadi pukul 17.00 Wita.
"Rumah yang terbakar itu milik ibu Eng Land, salah seorang warga keturunan warga Tionghoa. Kita belum tahu apa penyebab kebaran itu," ujarnya ketika ditemui di lokasi kebakaran, Jumat (30/8/2013).
read more |